Pages

Selasa, 23 Oktober 2012

Tips dan Trik seputar otak atik windows

kita akan membahas tentang : membahas mencakup trik windows xp , trik seputar pemeliharaan peningkatan performa ,dan keamanan dalam berinternet dan komputer 



Trik windows xp :

1.cara menampilkan daftar dokument yang baru di buka di start menu :

1.klik kanan pada tombol start dan pilh opsi properties
2.kilk tombol cuztomize,dan aktifkan tab advance . lalu beri tanda centang pada kotak cek list my most recently opened document
3.tekan tombol ok pada kotak dialog taksbar dan start menu properties

2.Membuat shortcut perintah run :

1.kilk tombol start kemudian klik dan drag run dan letakan di dalam dekstop
2.sekarang ,untuk memuncul kan jendela run dengan lebih cepat,tinggal mengklik ganda ikon nya di dalam dekstop
3.semoga berhasil 

3.Menambah kan quick launch di taksbar :

1.kilk kanan pada taksbar , lalu pilih toolbars > quick launch untuk memberinya tanda centang , yang berarti mengaktifkan atau menampilkan toolbar quick launch tersebut di dalam taksbar
2.semoga berhasil 

4.Menambah kan address bar pada taksbar :

1.kilk kanan taksbar , lalu pilih toolbars > address 
2.toolbars address pun muncul di dalam taksbar 

5.Membuat toolbars baru yang mirip start menu :

1.letakkan file file penting serta shortcut2 program yang sering di gunakan ke dalam sebuh folder 
2.setelah itu , kilk pada taksbar dan pilih lah toolbars > new toolbar 
3. langkah berikutnya , pilih lah folder yang tadi telah buat yang berisi file2 penting dan program2 yang sering di gunakan 
4.jika sudah , tekan tombol ok

5.Membuat folder tanpa nama : 

1.klik pada folder tersebut 
2.selanjutnya tekanlah tombol F2. tekan dan tahan tombol alt kemudian ketiklah angka 0160. kemudian , lepaskan tombol alt 
3.akhiri dengan tombol enter 

Trik pemeliharaan peningkatan performa : 

1.Menghapus program program yang sudah tidak di gunakan 

2.membersihkan shortcut2 program yang sudah di uninstall 

3.mempercepat kinerja komputer dengan menghilang kan shortcut di folder startup

4.Mempertahan kan PC tetap dalam kondisi prima :
-Klik kanan pada drive (misalnya C,D,E,F) dan pilih properties . setelah itu kilk disk clean up 

5.Menjaga windows tetap bekerja dengan baik 
-jangan pernah mematikan komputer dengan menekan tombol on/off pada komputer . tetap selalu gunakan opsi shutdown yaaaa 

Seputar keamanan dalam komputer dan berinternet


1.selalu scan removable media sebelum menggunakannya 

2.rajin meng update program anti virus

3.dan menghapus web story

Semoga bermaanfaat ;)





0 komentar:

Posting Komentar

 

Ray Andika

Boleh di baca dulu tuh yang di atas
Get Free Music at www.divine-music.info
Get Free Music at www.divine-music.info

Free Music at divine-music.info
Soul Eater Logo

@YuuNarukamiRay

Jangan lupa follw tuh !!!!